-->

6 Rahasia mendapatkan rambut indah dan sehat


rambut indah



Perjuangan itu nyata. Seringkali iri dengan rambut orang-orang yang sering kita lihat di instagram atau Pinterest dengan rambut indah mereka. Maka, untuk mendapatkan rambut indah kita mesti bertnya kepada hair stylist Amanda Diedrich untuk berbagi tips keren, agar rambut-rambut keren di Instagram menjadi milik kita. Dia berbagi 6 tips untuk mendapatkan rambut lembut, mudah diatur, dan rambut sehat yang selalu kamu dambakan.

Mulai dari makanan


rambut


Rambut indah selalu dimulai dengan rambut sehat. Perhatikan rambut dengan rutin seperti kamu memerhatikan make upmu. Tanpa foundation yang baik, hampir tidak mungkin mendapatkan penampilan yang bagus. Jika rambutmu tidak sehat akan sulit mendapatkan style yang bagus seperti selebritis. Rambut sehat membuat rambutmu berkilau, bervolume dan lebih gampang diatur.


Mulailah dengan rutin tips yang ada dibawah ini

  • Makanan sehat = rambut sehat. Tahukan kamu istilah "kamu adalah apa yang kamu makan", istilah ini juga bisa dipakai untuk rambutmu. Terlalu banyak mengonsumsi gula atau kafein bisa berakibat pada tampilan rambut.

  • Kelembaban, terutama perubahan musim, rambut bisa lebih mudah kering. Mulailah menggunakan kondisioner atau masker sekali atau dua kali dalam seminggu. Tapi jangan juga menggunakan protein terlalu banyak untuk merawat rambut. Jangan terlalu berlebihan menggunakan pengering rambut, catok rambut, atau pengeriting rambut. Terlalu banyak menggunakan alat itu bisa menyebabkan rambut rusak.

  • Hindari Penambahan Produk tertentu: Sama seperti kulit, rambut cenderung harus dikurangi penggunaan produk. Produk yang ditambah dengan bahan tertentu bisa menyebabkan rambut menjadi lebih berat dan juga hilang kecerahannya. Gunakan sampo dengan rutin. Tapi jangan setiap hari karena akan mengelupas kulit rambut dan membuatnya kering.

  • Air dingin: Meskipun di luar dingin, kadang menggunakan air hangat tidak bagus untuk memulai harimu. Cobalah ketika mandi dengan air hangat dan setelah beberapa menit siram rambut dengan air dingin. Cara ini bisa membantumu menghilangkan kulit luar yang akan membantumu mengurangi keriting dan rambut menjadi lebih bercahaya.
Baca Juga : Melihat Kepribadian dari Gaya Rambut

Sempurnakan produkmu




Rambut tidak bisa diatur? Sebenarnya masalahnya sangat simpel : Salah menggunakan produk. Carilah produk yang membuat rambutmu indah dan sehat.

Boikot alat panas


Pengering rambut memang bisa menghembat waktu. Cobalah membuat hairstyle unik tanpa menggunakan blow dryer. Gunakan serum atau krim ketika rambut basah dan sisirlah agar terlihat rapi. Tarik rambut ke atas atau kebawah dan ikat diatas. Bentuklah gaya slipknot, karena sedang trennya slipknot tahun ini. Tidak suka mengikat rambut diatas? Cobalah membuat kepangan di rambut sebelum tidur dalam keadaan rambut basa sehingga pagi-pagi kita bisa meliha rambut kita bergelombang.

Buat rambut berombak




Meskipun berjam-jam kita bisa mendapatkan rambut keriting, setidaknya keritingkan rambutmu 1 perempat atau 1 setengahnya. Rambut di depan telinga harus lebih dikeritingkan untuk menutupi rambut, dan sisanya dibiarkan saja.

Say hello pada texture sprays.




Rambut adalah yang paling utama, dan mesti juga memiliki sedikit gaya jatuh. Cari spray dengan tekstur kering - ini akan menjadi teman barumu. Gunakanlah spray dari bagin akar.

Gunakan sedikit spray parfum




Takutrambut kotormu bau? Gunakanlah spray dengan parfum favoritmu sebelum kamu memulai harimu.

Follow new update via email:

0 Response to "6 Rahasia mendapatkan rambut indah dan sehat"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel